Friday, October 10, 2014

Menginstal Ruby on Rails di Windows

Bagikan ke :

Jika Anda menggunakan Windows, ada sebuah proyek besar untuk membantu Anda menginstal Ruby: RubyInstaller. Ini memberi Anda semua yang anda butuhkan untuk menyiapkan lingkungan pengembangan Ruby lengkap pada Windows.

Untuk menggunakan RubyInstaller, download dari laman download RubyInstaller. Kemudian jalankan installer, dan Anda selesai!

Jika Anda menginstal Ruby untuk menggunakan Rails, Anda harus menggunakan RailsInstaller yang menggunakan RubyInstaller tapi memberi Anda tambahan yang membantu untuk pengembangan website berbasis Ruby on Rails.

Source : https://www.ruby-lang.org/id/downloads/

Dengan RubyGems dimuat, Sobat dapat menginstal semua Rails dan dependensinya melalui baris perintah :

C:\> gem install rails --include-dependencies

CATATAN: Perintah di atas mungkin diperlukan beberapa waktu untuk menginstal semua dependensi. Pastikan komputer Sobat terhubung ke internet ketika menginstal gems dependencies

Eko Saputro

Saya ini cuma Mahasiswa Informatika Biasa yang amburadul dan masih sangat jauh dari kata sempurna. Selain itu juga Tidak Puas dengan Keadilan Kampus. Tapi tetep semangat dan saya yakin kesuksesan tidak dengan IPK (alasan lama).

0 comments:

Post a Comment